Kenalan Sama Padel, Si ‘Anak Tengah’ Tenis dan Squash

Olahraga padel lagi naik daun banget nih, terutama di kota-kota besar kayak Jakarta dan Bandung. Banyak yang bilang padel itu “anak tengah” dari tenis dan squash, karena memang permainannya gabungan dari dua olahraga itu. Buat kamu yang belum familiar, yuk…









